Bimtek Audit Keperawatan
Audit Keperawatan Untuk Meningkatkan Mutu Asuhan Keperawatan
Latar Belakang
Pelayanan kesehatan di rumah sakit berjalan secara sinergis antar disiplin profesi kesehatan dan non kesehatan. Perawat memberikan pelayanan dan asuhan menggunakan suatu sistem manajemen asuhan keperawatan. Manajemen pelayanan keperawatan di rumah sakit terintegrasi dengan pelayanan kesehatan lain, karena sasaran yang ingin dicapai adalah keselamatan pasien.
Cara mengetahui tingkat keberhasilan asuhan keperawatan yang diberikan dapat dinilai secara obyektif dengan menggunakan metode dan instrumen penelitian yang baku, salah satunya adalah audit asuhan keperawatan. Audit asuhan keperawatan dilakukan dengan cara membandingkan pendokumentasian yang ditemukan dalam rekam medik pasien dengan standar pendokumentasian yang ditentukan dalam standar asuhan keperawatan, sebagai alat bukti tanggung jawab dan tanggung gugat dari perawat dalam menjalankan tugas.
Materi Bahasan :
Hari Pertama
- Pembukaan dan Pre Tes
- Peran Audit Keperawatan dalam Meningkatkan Mutu Layanan RS
- Langkah – langkah mempersiapkan Audit
- Pemilihan Topik dan Penyusunan Kriteria
- Praktek Penyusunan Kriteria
- Pengumpulan dan Pelaporan data
- Praktek Pengumpulan dan Pelaporan Data
Hari Kedua
- Analisis Penyimpangan dalam Audit Keperawatan
- Praktek Analisis Penyimpangan
- Usulan Perbaikan dan Pelaporan
- Praktek Penyusunan POA dan Pelaporan
- Persentase hasil peraktek
- Penyusunan POA
Tujuan
- Memberikan pemahaman tentang peran Komite Keperawatan dalam peningkatan mutu asuhan keperawatan di rumah sakit
- Meningkatkan kemampuan dan fungsi Komite Keperawatan dalam melakukan audit keperawatan
Peserta
- Jajaran Direksi, Kepala Bagian/Bidang, Kepala Unit yang terkait dengan pelayanan keperawatan
- Komite Keperawatan, Komite Mutu, Tim Akreditasi Rumah Sakit
- Perawat fungsional
Narasumber
- Kementerian Kesehatan Republik Indonesia
- Tim dari Divisi Manajemen Mutu – PKMK FK UGM
- Tim pelatih berasal dari Divisi Manajemen Mutu – PKMK FK UGM
Biaya Pelatihan
Fasilitas Pelatihan :
-
Bahan Ajar Narasumber
-
Seminar Kits
-
Sertifikat Pelatihan
-
Coffee Break, Breakfast, Lunch dan Dinner
-
Tas
Jadwal Kegiatan
Lokasi Kegiatan:
AUG SEPT OCTO NOV DEC
- 01 - 04 02 - 05 03 - 06 01 - 04
- 04 - 07 06 - 09 06 - 09 04 - 07
- 08 - 11 09 - 12 10 - 13 08 - 11
- 11 - 14 13 - 16 13 - 16 11 - 14
- 15 - 18 16 - 19 17 - 20 15 - 18
21 - 24 18 - 21 20 - 23 20 - 23 18 - 21
25 - 28 22 - 25 23 - 26 24 - 27 22 - 25
28 - 31 25 - 28 27 - 30 27 - 30 25 - 28
- 29 - 02 30 - 02 - LIBUR
Jakarta, Bandung, Yogyakarta, Surabaya, Bali,, Batam, Medan, Padang, Ambon, Manado, Samarinda, Balikpapan, Malang, Lombok, Makassar dan Kota Lainnya